Siap Dukung Webinar Series Cerdas Bersama BPSDM Hukum dan HAM, Lapas Narkotika Langkat Ikuti Pengarahan Singkat Kepala BPSDM

Bos com,LANGKAT - Lembaga Pemasyarakatan Varkotika Kelas llA langkat Kanwi Kemenkumham Sumut siap mendukung Webinar Series Cerdas Bersama BPSDM Hukum dan HAM dengan mengikuti Pengarahan singkat oleh Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan HAM, Razilu.

Kepala BPSDM Hukum dan HAM dalam pengarahan nya menekankan pentingnya pendidikan berkelanjutan dan pengembangan Kompetensi. Webinar series ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi para petugas untuk pertukar informasi, belajar dari pengalaman praktis, serta mengimplementasikan pengetahuan baru dalam tugas sehari-hari, pada Senin (29/07/2024).

Melalui webinar ini, kami berharap dapat memberikan pengetahuan dan <eterampilan baru yang relevan untul mendukung tugas-tugas dilapangan," ujar Ka BPSDM.

Selama sesi pengarahan, para peserta liberikan gambaran umum mengenai topik-topik yang akan dibahas dalam rangkaian webinar berikutnya.

Webinar Series Cerdas Bersama BPSDM Hukum dan HAM terdiri dari 8 delapan) seri yang akan diawali dar di-launching oleh Bapak Menteri Hukum dan HAM pada tanggal 5 Agustus 2024 ;ecara hybrid (daring dan luring) Adapun delapan materi tersebut diantaranya adalah; 1) SDM Berkualitas Menyongsong Indonesia Emas 2045, 2) Karier dan Kinerja Jabatan Fungsiona sebagai Penggerak Pembangunan ASN BerAKHLAK, 3) Kenali Potensimu dan Maksimalkan Performamu, 4) Jabatar Fungsional sebagai Investasi SDM bagi Organisasi Masa Depan, 5) Powerfull Coaching, Mentoring, dan Conseling untuk Perubahan Organisasi dan Pengembangan Kompetensi ASN, 6) Personal Branding bagi ASN,7) Mengenali Kompetensi Sosio Kulturak ASN, dan 8) Kiat Sukses Berkarier di Jabatan Fungsional.(JN)

 

Lebih baru Lebih lama